Koramil 04/Dempet Komsos Melalui Pertandingan Bola Voli

    Koramil 04/Dempet Komsos Melalui Pertandingan Bola Voli
    Koramil 04/Dempet Komsos Melalui Pertandingan Bola Voli


    DEMAK - Dalam rangka menjalin hubungan antara Koramil 04/Dempet Dim 0716/Demak dengan warga masyarakat binaannya Desa Merak Kecamatan Dempet Kabupaten Demak, Selasa (08/08/2023).

    Koramil 04/Dempet dibawah pimpinan pj Peltu Satir, mengadakan Komsos kreatif berupa pertandingan bola voli. Pertandingan bola voli persahabatan yang diselenggarakan secara bergiliran di setiap desa yang memiliki Tim bola voli.

    Tim bola voli Koramil 04/Dempet bertanding melawan Tim bola voli Desa Merak Kecamatan Dempet Kabupaten Demak.

    Banyak masyarakat sekitar yang menyaksikan jalannya pertandingan ini,  karena  sudah lama kegiatan olahraga khususnya bola voli ini tidak dimainkan di wilayah Kecamatan Dempet.

    Pertandingan persahabatan ini berjalan cukup seru dan dimenangkan oleh Tim Koramil 04/Dempet dengan skor nilai 25-23, 25-18. Supriyanto, 43 tahun warga Desa Merak merasa senang dengan diadakannya pertandingan bola voli ini, karena Desa nya merasa ramai.

    demak
    Muhammad Makruf

    Muhammad Makruf

    Artikel Sebelumnya

    Hadiri Rapat Koordinasi Panitia Jambore,...

    Artikel Berikutnya

    Wujud Nyata Kepedulian TNI Terhadap Kesehatan,...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Dandim 0716/Demak Pimpin Sertijab Pa Staf serta Pelepasan Anggota Pindah Satuan
    Satgas Yonif 715/Motuliato Bagikan sembako kepada Masyarakat di Puncak Jaya, Papua
    Babinsa Monitoring Dan Pendampingan Survei Lokasi TMMD Sengkuyung IV
    Babinsa Monitoring Pengecekan Pompa Air Oleh Dinas Pertanian

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll